Lingkungan HP, daftar harga hp terbaru dan info lengkap seputar smartphone: Ipad Air terbaru VS Tablet Nexus 9 terbaru

Minggu, 19 Oktober 2014

Ipad Air terbaru VS Tablet Nexus 9 terbaru

Ipad Air terbaru melawan Google Nexus 9
Ipad Air Terbaru Generasi Ke dua
Ipad Air terbaru membawa kesegaran fitur yang jauh lebih baik dengan berbagai keunggulan yang akan di tawarkan. dan Ipad Air terbaru mendapatkan pesaing yang juga cukup menarik dengan fitur serta keunggulan yang di tawarkan. Google Nexus 9 Terbaru. itulah lawan bagi Ipad Air terbaru. di sini akan di jelaskan keunggulan masing-masing Ipad Tablet ini.

Layar Ipad Air terbaru dan Nexus 9 Terbaru


Apple membekali Ipad Air terbaru dengan layar 9.7 inchi yang sangat lebar dengan resolusi 2048  x 1536 Pixels yang memiliki kepadatan density 264 ppi, kemudian teknologi layar yang canggih dan jernih. semua pengguna smartphone Apple maupun Ipad besutan Apple pasti merasakan kecanggihan layar Iphone maupun Ipad. Nexus 9 Terbaru juga tidak kalah dari Ipad Air terbaru. dari segi layar Nexus 9 di bekali dengan layar lebar 8.9 inchi dengan kerapatan pixels 288 ppi yang memiliki resolusi 1536 x 2048 pixels. di sini Ipad Air menang dari segi layar lebar dan untuk resolusi keduanya seimbang, dan untuk kerapatan pixelsnya masih unggul Nexus 9 yang memiliki kerapatan density yang cukup apik.

Desain Ipad Air terbaru dengan Nexus 9 Terbaru


Desain Ipad Air terbaru memang sangat menggoda, terkesan mewah dan berteknologi tinggi. sehingga banyak sekali konsumen yang tertarik untuk membeli Ipad Air. Nexus 9 juga tidak kalah canggihnya dan juga cukup mewah dengan desain yang sebanding dengan Ipad Air terbaru sehingga apa bila konsumen melihatnya maka akan berfikir dua kali untuk memutuskan dalam membeli salah satunya.

Kamera Ipad Air terbaru melawan Kamera Nexus 9 Terbaru


Ipad Air terbaru dan Google Nexus 9
Google Nexus 9 Terbaru
pada bagian kamera Ipad Air terbaru menggunakan ukuran 8 Mega Pixels yang mampu merekam gambar video Full HD 1920 x 1080 pixela @30fps. dan kamera bagian depan 1.2 Mega Pixel. pada Nexus 9 terbaru juga menggunakan kamera 8 Mega Pixel yang mampu merekam gambar dengan kualitas yang sama dengan Ipad Air terbaru yaitu 1920 x 1080 atau Full HD. untuk kamera bagian depan Nexus 9 di lengkapi dengan 1.6 Mega Pixel.

Hardware Nexus 9 dan Ipad Air terbaru

bagian hardware Ipad Air terbaru di lengkapi dengan Apple A8X yang di kombinasikan dengan memori RAM 1 GB dengan memori penyimpanan 128 GB.  sedangkan Nexus 9 menggunakan ukuran RAM yang lebih besar yaitu 2 GB dan 32 GB untuk memori penyimpanan data. dari segi memori RAM maka Nexus Lebih unggul. tapi untuk urusan penyimpanan data maka Ipad Air terbaru Jauh lebih unggul.

sistem oprasi Ipad Air terbaru dan Nexus 9 Terbaru

Ipad Air terbaru di lengkapi dengan iOS 8 terbaru dengan berbagai peningkatan fitur yang berguna bagi penggunanya. pada Nexus 9 menggunakan Android terbaru 5.0 Lollipop yang juga memiliki banyak kelebihan yang tak kalah dengan iOS 8 Terbaru.

Perbandingan Ipad Air terbaru dengan Nexus 9 Terbaru

Ipad Air yang terbaru di lengkapi banyak sekali kelebihan yang sanggup bersaing dengan Nexus 9 terbaru, dari segi desain mungkin selera konsumen berbeda-beda tapi keduanya terlihat berkelas dan di balut dengan bodi yang menarik perhatian. layar lebar yang jernih juga menjadi kebutuhan bagi konsumen yang senang dengan layar lebar dan enak di pandang. kedua perangkat ini bisa saling melengkapi tapi juga saling bersaing di pasaran.

Baca Juga : Ipad Mini Terbaru atau Ipad Mini 3

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.