|
Samsung Galaxy Tab 8.4 |
Samsung galaxy tab terbaru atau yang di sebut galaxy tab 8.4 menggunakan Android 4.4.2 Samsung TouchWiz UI, sesuai namanya Samsung Galaxy Tab 8.4 ini menggunakan layar lebar 8.4 inchi dengan resolusi 1600 x 2560 pixels yang di padatkan dengan density 359 ppi pixels. Layar Menggunakan Super AMOLED dengan Multi Touch - Light Sensor -proximity sensor. spesifikasi ini sudah sangat bagus untuk bersaing dengan ipad produk yang di keluarkan oleh Apple, inc yang sedang populer di pasaran.
Samsung Galaxy Tab Terbaru
|
Samsung Galaxy Tab 8.4 |
Galaxy Tab 8.4 ini di lengkapi dengan kamera 8 Mega Pixels dan kamera depannya 2.1 Mega Pixel, sedangkan kemampuan rekam videonya 1920 x 1080 -30fps yang sudah menjadi standard resolusi rekam video smartphone kelas atas.
pada bagian memori
Samsung Galaxy Tab Terbaru 8.4 ini di benamkan 3 GB RAM dan untuk memory penyimpanannya sebesar 32 GB di lengkapi pula dengan slot Micro SD sehingga pengguna
Samsung Galaxy Tab Terbaru 8.4 ini bisa menambah kapasitas memory jika masih merasa kurang dengan memory internal yang di miliki oleh
Samsung Galaxy Tab Terbaru ini.
Samsung Galaxy Tab Terbaru
Samsung Galaxy Tab Terbaru di bekali batrei sebesar 4900 mAh yang dapat di katakan cukup besar untuk ukuran Tablet Samsung Galaxy Tab Terbaru ini. mengenai harga Samsung Galaxy Tab Terbaru 8.4 belum ada kepastian sehingga kita bisa menunggu hingga pihak samsung meresmikan untuk mengumumkan harganya secara gamblang.
Samsung Galaxy Tab terbaru vs Ipad (comparasi desain)
|
Galaxy Tab VS Ipad |
secara umum Apple Ipad memang di gemari pada pemuda, dengan desain yang mewah dan di balut metal membuat Ipad Tampak berkelas dan memiliki nilai tersendiri di mata konsumen sehingga banyak sekali publik yang akan membandingkannya dengan Ipad jika ingin membeli produk Tablet. bisa di lihat pada gambar di samping. tapi bagaimana jika Samsung Galaxy Tab Terbaru ini sudah memasuki pasaran? tentu persaingan akan lebih panas lagi dan konsumen lebih banyak pilihan sehingga menguntungkan konsumen dan produsen berusaha memberikan yang terbaik untuk pelanggannya.
lingkunganhp, tablet terbaru, smartphone terbaru,
Samsung Galaxy Tab terbaru
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.